Sabtu, 14 Mei 2016

Pos Ronda warga blok Q7/8

Ronda blok Q7/8

Warga blok Q7/8 bersama - sama melakukan kegiatan kerja bakti pembuatan pos ronda , dimana untuk menjaga keamanan lingkungan dan untuk menjalin silaturahmi antar warga
Dari rencana sampai selesainya pembangunan ini, warga bersuka rela saling membahu dalam pekerjaan hingga pembiayaan  ,
Ini adalah salah satu program dari warga blok Q7/8  dari beberapa program yang sudah di rencanakan melalui rapat warga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar